Mencari Nilai Maksimum/Minimum dengan Bahasa C++ - Amazing Indonesia

Latest

Thursday 3 November 2011

Mencari Nilai Maksimum/Minimum dengan Bahasa C++


Program untuk mencari nilai maksimu/minimum ini merupakan kombinasi dari penggunaan array dan fungsi.
            Bagan alur program yang akan dibuat ditampilkan pada gambar 1 dan gambar 2.

Pencarian nilai maksimum
            Pada prinsipnya alur dari pencarian nilai maksimum adalah sebagai berikut:

  1. Dideklarasikan sebuah variabel bernama maks.
  2. Variabel maks tersebut diisi dengan data pertama dari kumpulan data.
  3. Program melakukan iterasi dengan looping for menuju ke data kedua, ketiga, dan seterusnya hingga data terakhir.
  4. Setiap kali iterasi, data dibandingkan dengan nilai data variabel maks. Jika data pada langkah iterasi tersebut nilainya lebih besar daripada data variabel maks, maka data tersebut dimasukkan ke variabel maks menggantikan data sebelumnya.

Program mencari nilai maksimum diberikan pada listing 1.

 Listing 1. Mencari nilai maksimum
================================================= 

#include <stdio.h>
#define N 20
float maks();
int i;
main()
{
float nmaks, bil[N];
int jml;
clrscr();
printf("Program mencari nilai maksimum \n\n");

// input jumlah bilangan
 printf("Jumlah bilangan (maks 20) : ");
scanf("%d",&jml);
 printf("\n");

// input data
for (i=0;i<jml;i++)
{
 printf("Bilangan ke %d : ",i+1);
 scanf("%f",&bil[i]);
 }

// mencari nilai maksimum
nmaks = maks(bil,jml);

// mencetak nilai maksimum
printf("Nilai maksimum adalah : %f",nmaks);
}

// fungsi menentukan nilai maksimum
float maks(X,k);
float X[];
int k;
{
float maksimum = X[0];
for (i=0;i<k;i++)
{
if (X[i] > maksimum)
{
maksimum = X[i];
}
}
return maksimum;
}
=============================================== 


DOWNLOD LENGKAP ARTIKELNYA

No comments:

Post a Comment